![]() |
Pendaftaran Bakal Calon Legislatif PDIP ke KPU Kabupaten Kepulauan Sangihe. |
SANGIHE, Komentar.co - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Kabupaten Kepulauan Sangihe secara resmi mendaftarkan para bakal calon legislatif (Bacaleg) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sangihe, Kamis (11/05/2023).
Ketua DPC PDIP Sangihe Drs Hironimus Rompas Makagansa (HRM) bersama para pengurus partai turun bersama-sama mendampingi pendaftaran para Bacaleg dari tiga daerah pemilihan (dapil) se-Sangihe.
"Mudah-mudahan semangat kebersamaan, kekeluargaan yang telah ditunjukan oleh kita sekalian dan penyelenggara serta teman-teman pendukung semua, termasuk teman-teman Pers yang telah menunjukan partisipasinya begitu baik, bisa menopang sehingga kegiatan demokrasi kita akan berjalan dengan baik yang pada akhirnya akan memberikan kesejahteraan kepada masyarakat,” kata Makagansa.
Ia menargetkan kemenangan dengan perolehan kursi yang signifikan pada pemilihan legislatif tahun 2024 mendatang.
"PDI Perjuangan Sangihe menargetkan 13 kursi pada Pileg DPRD Sangihe tahun 2024," pungkasnya.
Berikut daftar nama Bacaleg PDIP dari tiga daerah pemilihan;
Dapil 1 - Tahuna-Manganitu
1. Ferdy Sondakh, SE
2. Yuharto A. L Jangkobus, ST
3. Stefa Antarani
4. Jeffry Tilaar, SE, ME
5. Boyke Richard Paparang, S.IP
6. Visca Sahala
7. Erlando Gaudensius Silangen, SH
8. Dilmar Tatawi, SH
9. Angelina Theodora Abast
2. Yuharto A. L Jangkobus, ST
3. Stefa Antarani
4. Jeffry Tilaar, SE, ME
5. Boyke Richard Paparang, S.IP
6. Visca Sahala
7. Erlando Gaudensius Silangen, SH
8. Dilmar Tatawi, SH
9. Angelina Theodora Abast
Dapil 2 - Tabukan Utara, Tabukan Tengah, Kendahe, Nusa Tabukan dan Kepulauan Marore;
1. Drs. Hironimus Rompas Makagansa, MSi
2. Denny Roy Tampi, SE
3. Philomina G. G. Ponto, SE
4. Paulus Pontoh, SE
5. H. Sutarji Adipati, S.Pdi
6. Christmeity Sulistiaty Pontoh, SE
7. F. Theodorus Angow
8. William Ferdinand Korompis
2. Denny Roy Tampi, SE
3. Philomina G. G. Ponto, SE
4. Paulus Pontoh, SE
5. H. Sutarji Adipati, S.Pdi
6. Christmeity Sulistiaty Pontoh, SE
7. F. Theodorus Angow
8. William Ferdinand Korompis
Dapil 3 - Tabukan Selatan,Tabukan Selatan Tengah,Tabukan Selatan Tenggara, Manganitu Selatan, Tamako dan Tatoareng;
1. Maxiver Ronald Lomboh
2. Demsy Sumendap
3. Amerensi Lohontaku
4. Benhur Takasihaeng, SE
5. Elisabeth Dawid Lesawengeng, SH
6. Danny Dave Tatu
7. Erasmus Malendes
8. Hofni Sambendatu
(Yan)
2. Demsy Sumendap
3. Amerensi Lohontaku
4. Benhur Takasihaeng, SE
5. Elisabeth Dawid Lesawengeng, SH
6. Danny Dave Tatu
7. Erasmus Malendes
8. Hofni Sambendatu
(Yan)